Latest Posts

Kartu Kredit Jauh Lebih Aman dari Pinjol

Kartu Kredit Jauh Lebih Aman dari Pinjol

Benarkah Kartu kredit jauh lebih aman dari Pinjol

Kartu kredit jauh lebih aman dari pinjol "Pinjaman Online" saya rasa hal ini layak untuk kita bahas dan kita bahas sesuai dengan informasi dan fakta yang terjadi saat ini.

Pengunaan kartu kredit akan jauh lebih aman dan safety sesuai dengan kemampuan pembayaran yang anda miliki, Kartu kredit bisa membayar apapun tanpa batas sesuai platform kredit yang disediakan oleh pihak perbankan penyedia kartu kredit.

Penyedia Kartu Kredit di Indonesia.

1. Bank Mandiri - Mandiri Visa dan Mastercard

2. Bank Central Asia (BCA) - BCA Card Visa dan Mastercard

3. Bank Rakyat Indonesia (BRI) - Kartu Kredit BRI Visa dan Mastercard

4. Bank Negara Indonesia (BNI) - BNI Card Visa dan Mastercard

5. Bank CIMB Niaga - CIMB Niaga Kartu Kredit Visa dan Mastercard

6. Bank Danamon - Danamon Kartu Kredit Visa dan Mastercard

7. Bank OCBC NISP - OCBC NISP Kartu Kredit Visa dan Mastercard

8. Bank HSBC Indonesia - HSBC Kartu Kredit Visa dan Mastercard


Sebelum anda memiliki kartu kredit bacalah dan pahamilah syarat dan ketentuan yang di terbitkan masing-masing bank serta jenis kartu kredit yang ditawarkan apakah sudah sesuai dengan yang anda harapkan dari referensi kebutuhan.

Di lansir dari artikel "https://umsu.ac.id" yang menulis perusahaan yang menyediakan dan menyelagarakan pinjol dan dari daftar ini kesemuanya sudah terdaftar di OJK "Otoritas Jasa Keuangan" di Indonesia

Daftar Penyedia Pinjol yang terdaftar di OJK

  1. Danamas: Danamas adalah perusahaan P2P lending yang memberikan akses kepada individu dan usaha kecil untuk memperoleh pinjaman dengan berbagai tujuan.

  2. Investree: Investree adalah platform P2P lending yang fokus pada pembiayaan usaha kecil dan menengah (UKM) dan individu.

  3. Amartha: Amartha adalah penyedia pinjaman P2P yang berfokus pada inklusi keuangan dan memungkinkan pendanaan untuk kaum perempuan di daerah pedesaan.

  4. DOMPET Kilat: DOMPET Kilat adalah platform pinjaman online yang memberikan pinjaman tanpa jaminan.

  5. Boost: Boost adalah layanan pinjaman P2P yang membantu individu dan bisnis memperoleh dana dengan berbagai tujuan.

  6. TOKO MODAL: TOKO MODAL merupakan platform P2P lending yang mendukung pembiayaan untuk UKM.

  7. Modalku: Modalku adalah penyedia pinjaman P2P yang memfokuskan pada pembiayaan bisnis.

  8. KTA KILAT: KTA KILAT menyediakan pinjaman tanpa agunan untuk berbagai keperluan.

  9. Kredit Pintar: Kredit Pintar adalah layanan pinjaman online yang memberikan pinjaman kepada individu.

  10. Maucash: Maucash adalah penyedia layanan pinjaman online yang memudahkan akses ke dana tunai.

  11. Finmas: Finmas adalah platform P2P lending yang menawarkan pinjaman tanpa agunan.

  12. KlikA2C: KlikA2C adalah perusahaan P2P lending yang menyediakan pembiayaan untuk individu dan bisnis.

  13. Akseleran: Akseleran adalah platform P2P lending yang membantu UKM mendapatkan akses ke dana.

  14. Ammana.id: Ammana.id adalah penyedia pinjaman P2P yang berfokus pada pembiayaan syariah.

  15. PinjamanGO: PinjamanGO adalah layanan pinjaman online yang menyediakan pinjaman tanpa agunan.

  16. KoinP2P: KoinP2P adalah platform pinjaman yang memungkinkan individu mendapatkan pinjaman dengan cepat.

  17. PohonDana: PohonDana adalah perusahaan P2P lending yang memberikan pembiayaan untuk berbagai keperluan.

  18. MEKAR: MEKAR adalah platform P2P lending yang mendukung pembiayaan untuk masyarakat di daerah pedesaan.

  19. AdaKami: AdaKami adalah perusahaan P2P lending yang menawarkan pembiayaan berbasis syariah.

  20. ESTA KAPITAL FINTEK: ESTA KAPITAL FINTEK adalah penyedia layanan pinjaman online yang memberikan akses ke dana tambahan.

  21. KREDITPRO: KREDITPRO adalah platform P2P lending yang fokus pada pembiayaan bisnis dan individu.

  22. FINTAG: FINTAG adalah perusahaan P2P lending yang menyediakan pembiayaan dengan berbagai tujuan.

  23. RUPIAH CEPAT: RUPIAH CEPAT adalah platform P2P lending yang membantu individu mendapatkan pinjaman dalam waktu singkat.

  24. CROWDO: CROWDO adalah penyedia pinjaman P2P yang mendukung pembiayaan bisnis dan individu.

  25. Indodana: Indodana adalah platform P2P lending yang memberikan pembiayaan dengan proses yang cepat.

  26. JULO: JULO adalah perusahaan P2P lending yang memudahkan akses ke pinjaman tanpa agunan.
Dilihat dari jumlah penyedia kredit diatas sudah bisa kita bandingkan bahwa penyedia kredit pinjol jauh lebih banyak dan bertebaran di dunia  online.

Mengapa Pinjol lebih Mudah Memberikan Kredit dari pada Bank.

Karena pinjol menerapkan bunga lebih tinggi dan proses pengembalian lebih cepat atau tenor singkat, dan kemudahan proses pinjaman mereka permudah cukup lampirkan KTP, NPWP, dan slip gaji, pencairan menunggu dalam 24 jam cair.

Mengapa bunga pinjol lebih tinggi?

Karena pinjol termasuk kredit berisiko tinggi artinya pengembalian dana yang di pinjamkan sering bermasalah atau dikembalikan sesuai kesepakatan

Bagaimana dengan Kartu Kredit.

Di hitung bunga hampir sama dan pengembalian kredit bisa diatur dan lebih fleksibel tentunya, hal ini lebih aman dari yang lainnya. untuk mendapatkan kartu kredit tidak semudah apa yang dilakukan perusahaan pinjol.

Kartu kredit bisa anda dapatkan dengan cara pengajuan data sama di pinjol dan mereka melakukan survey serta diikuti no hp penjamin keluarga terdekat.

Survey dan informasi data black list dari "BI" Bank Indonesia juga disertakan atau dilampirkan, proses aproval kartu kredit jauh lebih lama dari pinjol tentunya.

Tingkat Keamanan Kartu kredit dan pinjol.

Untuk tingkat kemanan kartu kredi tentulah lebih aman karena mereka mengusung nama international di daftar kartu kredit mereka, seperti VISA, MasterCard dan lianya.

Kartu kredit juga mentaati peraturan dari OJK dan Bank Indonesia terhadap perlakuan nasabah yang melakukan pinjaman sehinga ini menjadi bomerang barik penyelengara kartu kredit dengan pengawasan yang ketat inilah pihak perbankan penyedia kartu kredit lebih lambat dalam pemasaran keuangan mereka.

Saran dan nasehat untuk peminjam kredit.

Pastikanlah pinjaman yang anda gunakan untuk kebutuhan yang mendesak dan pastikan juga pembayaran bulan selanjutnya tidak mengangu biaya kebutuhan keluarga.

Pastikan pendapatan anda 3 X lebih besar dari pinjaman yang digunakan guna menghindari kemacetan pembayaran tagihan. Semoga tulisan ini bisa bermanfaat dan bisa menjadi acuan untuk mengambil keputusan dan meminjam kredit.

Bagaimana Cara Mengajukan KUR BRI untuk UMKM

Solusi kredit usaha
Cara pinjam KUR dari BRI


Usaha Kecil, Menengah, dan Mikro (UMKM) yang membutuhkan pembiayaan dapat mengajukan pinjaman usaha untuk perorangan (KUR). Salah satu bank yang menawarkan KUR adalah PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau Bank BRI. 

Bagaimana cara mengajukan KUR BRI 

Cara pengajuan pinjaman KUR BRI bisa dilakukan secara online maupun offline. Perorangan yang ingin mengajukan KUR BRI harus memenuhi persyaratan yang telah digariskan. 

Salah satu syarat pengajuan KUR BRI adalah satu orang atau lebih melakukan pekerjaan yang produktif dan aplikatif.  

KUR BRI terbagi menjadi tiga jenis, yaitu KUR Mikro Bank BRI, KUR Bank Kecil BRI dan KUR TKI Bank BRI. 

Limit kredit juga bervariasi mulai dari Rp25 juta hingga Rp500 juta tergantung jenis KUR BRI. 

BRI menawarkan bunga KUR 6% dengan jangka waktu pengembalian 3 hingga 5 tahun. Selain itu, pinjaman KUR BRI juga bebas dari biaya administrasi dan biaya provisi. 

1. KUR Mikro BRI 

KUR BRI jenis ini merupakan pinjaman modal kerja dan/atau investasi dengan limit kredit sampai dengan Rp50 juta per peminjam. 

  • Syarat dan ketentuan KUR Mikro Bank BRI adalah sebagai berikut:  
  • Orang yang melakukan pekerjaan produktif dan layak 
  • secara aktif melakukan usaha selama minimal 6 bulan 
  • dan tidak sedang menerima kredit dari bank, kecuali kredit konsumer seperti KPR. , Kartu kredit yang memenuhi persyaratan administrasi seperti KKB dan 
  • KTP , Kartu Keluarga (KK), Izin Usaha 
  • Maksimum pinjaman Rp 50 juta per peminjam 

Jenis pinjaman: 

  • Kredit modal kerja (KMK) Jangka waktu pinjaman maksimal 3 tahun 
  • kredit investasi (KI) Maksimal jangka waktu pinjaman 5 tahun, 
  • Suku bunga efektif 6% per tahun 
  • tidak termasuk biaya administrasi 


2. KUR Kecil Bank BRI

KUR Kecil BRI adalah kredit modal kerja dan atau investasi kepada debitur yang memiliki usaha produktif dan kayak dengan plafond pinjaman lebih dari Rp 50 juta sampai Rp 500 juta per debitur.

Berikut syarat dan ketentuan KUR Kecil Bank BRI:

  • Mempunyai usaha produktif dan layak
  • Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit
  • Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan
  • Memiliki Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau surat izin usaha lainnya yang dapat dipersamakan
  • Pinjaman Rp 50 – Rp 500 juta

Jenis pinjaman:

  • Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 4 tahun
  • Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 tahun
  • Suku bunga 6 persen efektif per tahun
  • Agunan sesuai dengan peraturan bank

3. KUR TKI BRI BANK 

KUR TKI BRI adalah pinjaman yang diberikan untuk membiayai keberangkatan calon TKI ke negara penempatan dengan plafond Rp 25 juta per debitur atau berdasarkan ketentuan yang ditetapkan pemerintah.

Berikut syarat dan ketentuan KUR TKI Bank BRI:

Individu (perorangan) calon TKI yang akan berangkat bekerja ke negara penempatan.

Persyaratan administrasi:

  • Identitas berupa KTP dan Kartu Keluarga
  • Perjanjian kerja dengan pengguna jasa
  • Perjanjian penempatan
  • Paspor
  • Visa

Persyaratan lainnya sesuai ketentuan

  • Maksimum Pinjaman Rp25 juta atau berdasarkan ketentuan yang ditetapkan pemerintah
  • Suku bunga 6 persen efektif per tahun
  • bebas biaya administrasi dan provisi
  • Maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun atau berdasarkan pada kontrak kerja

Berikut langkah-langkah atau cara mengajukan pinjaman KUR BRI 2022: 

  1. Akses laman kur.bri.co.id untuk mengajukan pinjaman KUR BRI online
  2. Pilih  Ajukan Pinjaman 
  3. Login menggunakan alamat email dan masukkan kata sandi jika sudah memiliki akun.
  4. Jika Anda tidak memiliki akun di halaman tersebut, pilih  Daftar 
  5. Bisa juga dengan mendaftar melalui akun Google.
  6. Tunggu verifikasi yang dikirim pihak BRI melalui e-mail yang telah didaftarkan.
  7. Setelah akun sudah jadi, lagin kembali di laman https://kur.bri.co.id/ menggunakan email dan password.
  8. Klik  Ajukan Pinjaman KUR .
  9. Baca dengan teliti halaman syarat dan ketentuan, kemudian klik “Saya adalah nasabah BRI” serta “Setuju dan Ajukan Pinjaman”.
  10. Klik I’m not a Robot
  11. Isi informasi data diri secara lengkap (nama lengkap, NIK, alamat, nama ibu kandung, dan lainnya).
  12. Isi data usaha dengan lengkap (jenis usaha, penghasilan, biaya usaha, nomor rekening BRI, dan lainnya).
  13. Unggah beberapa dokumen seperti KTP, surat keterangan usaha, pas foto, serta foto usaha.
  14. Klik Selanjutnya untuk masuk ke halaman pengajuan pinjaman.
  15. Isi data pengajuan (nominal pengajuan dan tenor).
  16. Klik Hitung angsuran untuk melihat jumlah angsuran yang akan dibayar.
  17. Klik Ajukan pinjaman.
  18. Setelah itu akan muncul halaman pengajuan informasi mengenai pinjaman disetujui atau tidak.

Demikianlah cara mengajukan kredit KUR untuk UMKM semoga tulisan bisa membantu pengusaha kecil yang akan mengembangkan usaha dan produksi.

Syarat dan cara mengajukan pinjaman KUR BRI online lewat laman kur.bri.co.id(kur.bri.co.id)

Artikel ini dikuti dari kompas.com dibagikan ulang ukmsajablogspot.com