Hallo sobat semua, kali ini saya berbagi cerita sukses Tahu Brontak Pak Udjang, Tahu brontak ini dikenal dengan nama tahu Brontak Pak Udjang, Tahu brontak yang satu ini sangat terkenal sekali di kota padang dan Pekanbaru.
Tahu brontak ini sudah lama sekali berjualan dan dimulai dengan berjualan di pingir jalan dan sampai sekarang masih tetap mempertahankan karakter berjualannya di pingir jalan dan tetap mengunakan gerobak dorong "Rombong" tentu saja ini mempunyai alasan mengapa tahu ini tetap berjualan dengan mengunakan gerobak dorong padahal kalau dilihat dari penghasilannya bisa mencapai Rp. 2 s/d 3 juta perharinya.
Tahu brontak pak udjang saat ini mulai mengunakan konsep marketing dalam berjualan, dimulai dengan tampilan gerobak,warna sampai dengan pemilihan logo brand mereka. pada awalnya mereka menganggap ini suatu hal yang mustahil akan mempengaruhi omset penjualan mereka atau dengan merubah style branding produk omset akan naik "mustahil".
Tahukan anda ternyata yang terjadi omset mereka malah booming dan melejit dengan adanya perubahan ini inilah yang disebut Trend Branding
Apa saja yang menjadi produk ungulan Pak Udjang Tahu Brontak ? Andalahnya dalah tahu isi dengan Saus sambal yang mengemeskan lidah.
Tahu Isi Bakso, Tahu Isi Telor, Tahu Isi Tahu Dan masih banyak lagi yang lain. untuk anda yang ingin merasakannya anda bisa mencoba dan membelinya di spot jualan mereka :Pangkalan Pak Udjang
- Lubuk Buaya : Pasar buah lubuk buaya
- Tabing : Stasiun Kereta Api Tabing
- Ulak Karang : Simpang Asratek
Walupun Tahu Brontak Pak Udjang ini sudah banyak ditiru oleh pedagang lain tapi soal rasa tidak bisa sama serta sausnya yang khas racikan Pak Udjang. Tetap mempertahankan keaslian dan kwalitas bahan kata Pak Udjang.
Baca juga : Di medium kisah sukses tahu brontak pak Udjang